Acara : Nalari #2 Teknik Pengambilan Data dan Sampling

Waktu : Jumat (8/04/2022) pukul 16.00 WIB

Platform : Zoom

Kegiatan ini dimulai dengan pembukaan oleh Icha Haerunnisa sebagai MC, dan acara diambil alih oleh Rafly Maragani selaku Moderator, lalu pemaparan materi oleh Imam Safir Alwan Nurza, APMU. serta membuka sesi tanya jawab dan penutup. Peserta dan pengurus yang mengikuti kegiatan nalari ini membuat resume dari materi yang disampaikan. Materi yang disampaikan oleh Imam Safir Alwan Nurza meliputi jenis jenis data, teknik pengambilan data meliputi observasi, ekspliratif, wawancara, kuesioner, studi pustaka, telusur jalur, tes dan skala serta transek, dan teknik sampling yang terdiri dari acak sederhana, acak sistematis, acak stratifikasi, rumpun, bertahap, kouta, kebetulan, purposif, respon sukarela, dan bola salju. Kegiatan berjalan lancar dengan banyak peserta yang mengikuti kegiatan nalari. Akhir dari kegiatan ini ditutup dengan Moderator dan MC.


0 Komentar

Tinggalkan Balasan

Avatar placeholder

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.